Tuesday 26 May 2009

Membuat Link Pada Posting

Buat para pembuat blog memberikan link pada postingannya merupakan hal yang penting untuk memudah kan para pembaca dan pengunjung blog mengakses halaman yang lainnya,bahkan merupakan kewajiban untuk beberapa pembuat blog.

Kali ini saya ingin berbagi informasi lagi,bagaimana cara menambahkan link di dalam postingan kamu..


Contohnya jika kamu sedang membahas tentang musik di dalam postingan kamu,dan kamu merekomendasikan sebuah situs untuk mendownload mp3 kepada para pembaca blog kamu.Tentunya kamu harus menyediakan link untuk menuju ke situs tersebut.Seperti yang saya contohkan di sini ,link ini akan mengantarkan kamu ke situs penyedia mp3.

Sudah mengertikan fungsi dari sebuah link di dalam sebuah postingan..

Sekarang tinggal kita bahas bagaimana cara membuatnya.
Caranya sangat-sangat mudah sekali,
Saat kamu menulis posting,blok lah kata yang akan mewakili link kamu.Seperti "di sini"contoh link saya di atas.Setelah kamu blok,klik tombol icon"masukkan tautan"yang berada di sebelah kiri atas saat kita menulis posting.Lalu masukkan lah alamat yang akan kamu tuju dalam link kamu.Selesai...

Sehingga nantinya akan seperti ini tampilan nya untuk link ke alamat warungmp3
<a href="http://www.warungmp3.com">di sini</a>


Comments :

0 comments to “Membuat Link Pada Posting”


Post a Comment